Sekkot Tomohon Diminta Fokus di Pengelolaan Keuangan

Drs. Paulus A. Sembel Ketua Komisi A DPRD Tomohon
TOMOHON, FOKUSMANADO.COMDrs. Paulus A. Sembel, Ketua Komisi A DPRD Tomohon yang membidangi Pemerintahan, Hukum dan HAM, Kamis (21/2) pagi meminta Sekretaris Kota (Sekkot) Tomohon Arnold Poli agar fokus pada masalah keuangan dan aset Kota Tomohon.

Menurutnya, dalam pemerintahan sekkot merupakan administrator pemerintahan, sehingga sebaiknya sekkot fokus dalam pekerjaan penata-usaha laksanakan segala administrasi pemerintahan termasuk kinerja SKPD-SKP.
"Bagi saya Sekot Tomohon terlalu banyak di luar kantor, bahkan justru melakukan kunjungan kerja di lapangan yang bukan tupoksinya,"ujarnya.

Lanjutnya, di Sulut, hanya sekkot tomohon yang giat turun ke lapangan seperti mengunjungi lokasi-lokasi bencana. Hal tersebut kelihatan aneh sebab begitu banyak tugas-tugas administrasi yang justru tertumpuk.

"Saya hanya menyarakan, Sekkot seharusnya lebih banyak berada di kantor dan jangan menjalankan tupoksi layaknya otorisator pemerintahan (kepala daerah) dan atau eksekutor (pelaksana) SKPD-SKPD pemerintahan,"tutrnya seraya menambahkan, tugas Sekkot Tomohon sekarang adalah fokus pada masalah pengelolaan keuangan, pendataan aset-aset agar tomohon kedepan minimal bisa mendapat opini WDP (wajar dengan pengecualian) dari BPK RI.

"Selain itu, Yang mendesak adalah analisis birokrasi pemerintahan dalam rangka pengisian eselon III dan IV serta kepala-kepala seksi di kecamatan dan kelurahan-kelurahan,"pungkasnya.

Demikian dilaporkan: Victorius Kundiman

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: Sekkot Tomohon Diminta Fokus di Pengelolaan Keuangan
Sekkot Tomohon Diminta Fokus di Pengelolaan Keuangan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiR2m9KU884yByzdiQHvOgiHHKsiErl5Ww_OaliSidv91_830XZfO5c9hCMz6u6SGrTWcdkTa0p4KQO6ziI1JBMcsT69kg3sBPZXqPYRQYK2oDGRUUkWIkku-gy2NG_VS3QdCMRA6bMkUg/s1600/Drs.+Paulus+A.+Sembel,+Ketua+Komisi+A+DPRD+Tomohon.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiR2m9KU884yByzdiQHvOgiHHKsiErl5Ww_OaliSidv91_830XZfO5c9hCMz6u6SGrTWcdkTa0p4KQO6ziI1JBMcsT69kg3sBPZXqPYRQYK2oDGRUUkWIkku-gy2NG_VS3QdCMRA6bMkUg/s72-c/Drs.+Paulus+A.+Sembel,+Ketua+Komisi+A+DPRD+Tomohon.jpg
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2013/02/sekkot-tomohon-diminta-fokus-di.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2013/02/sekkot-tomohon-diminta-fokus-di.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy