![]() |
Kadis Dikpora Herman Rompis |
Menurut Kadis Dikpora Herman Rompis ketika diwawancarai Senin (1/4) Kemarin, dikantor walikota menjelaskan, pihaknya pekan lalu ke Jakarta koordinasi hal terkait. Namun baik dari Kemendiknas dan Kementerian keuangan saling lempar jawaban.
Rompis menuturkan hutang Negara ini pasti dibayarkan ke guru sertifikasi tetapi belum ada waktu jelas realisasinya. Ia menggambarkan bahwa tahun 2012 lalu ada beberapa kabupaten kota di Sulut mengalami hal yang sama dan kini guru sertifikasi kota Bitung jadi korban.
Lanjutnya mengharapkan adanya kesabaran dari para guru karena hal ini merupakan masalah nasional atau APBN.
Editor: Ferlyando Sandala