Sambangi IAIN Manado, Aji Dedi Mulawarman Jabarkan Buku "2024 : Hijrah Untuk Negeri"

Saat Ketua DPN Forfebi memberikan buku kepada salah satu peserta diskusi

Manado - Ketua Dewan Pengurus Nasional (DPN) Forum Dosen Ekonomi dan Bisni s Islam (FORFEBI), DR. Aji Dedi Mulawarman berikan wawasan keilmuan kepada mahasiswa Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Manado, pada senin (23/04/2018), dalam kegiatan Diskusi dan Beda Buku Bestseller "2024: Hijrah Untuk Negeri".

2024 : Hujrah Untuk Negeri menjadi buku kedua setelah sebelumnya merilis buku dengan judul "Jang Oetama : Jejak dan Perjuangan HOS Tjokroaminoto" di tahun 2014.

Dosen Universitas Brawijaya ini, telah melakukan seminar terkait buku 2024 : Hijrah Untuk Negeri dibeberapa daerah sebelum mendatangi Kampus Hijau IAIN Manado.

Saat bersua dengan wartawan media ini, Mulawarman menjelaskan maksud dari buku yang dituliskannya. Dimana, menurutnya, Negeri ini akan menjadi pusat peradaban besar.

"Negeri ini dapat menjadi pusat peradaban besar baru di 2024 bila dapat keluar dari carut marut kemalasan intelektual dan produktivitas masyarakatnya sekaligus dari ketergantungan bandul kuasa peradaban barat dan timur melalui konsolidasi ummat sebagai kata kunci hijrah," ujarnya, setelah mengisi diskusi dan bedah buku.

Ketua Yayasan Rumah Peneleh ini juga menjelaskan beberapa indikator penting yang dibahas dalam buku tersebut.

"Hijrah untuk Negeri tahun 2024 berbasis pada tiga jalan, hijrah kebudayaan beragama, hijrah syura, dan hijrah ekonomi berorientasi kesejahteraan semesta," jelasnya.

Sementara itu, salah satu peserta dalam diskusi tersebut mengaku senang dengan sedikit pemaparan terkait pembahasan yang terkandung dalam buku itu.

"Buku itu menjadi menarik untuk dibaca, karena dari pemaparan yang ada, banyak menjelaskam terkait prediksi hijrahnya Negeri ini dari beberapa data dan sejarah yang sudah dijabarkan," kata Mahasiswi IAIN Manado, Fidi Fataruba. 

Diketahui, diskusi dan bedah buku dilaksanakan dengan penandatangan MoU pembentukan kepengurusan FORFEBI Sulawesi Utara (Sulut). (Arman)

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: Sambangi IAIN Manado, Aji Dedi Mulawarman Jabarkan Buku "2024 : Hijrah Untuk Negeri"
Sambangi IAIN Manado, Aji Dedi Mulawarman Jabarkan Buku "2024 : Hijrah Untuk Negeri"
Sambangi IAIN Manado, Ketua DPN FORFEBI Jabarkan Buku "2024 : Hijrah Untuk Negeri"
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjCvQZaz6j1S6e508-T9qHVP4x8zZHE3825Jp-_i-2ZAkvcOZ9PtxRS3UXkmoVx-QUxOFUr173UYHgKDbuxMjRVx2OnKyZe-Kzm8YcN8yb9ccNPuDxbg4k0FcWq7LYnB_o0Ybr6g8nEf1U/s320/IMG-20180423-WA0022.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjCvQZaz6j1S6e508-T9qHVP4x8zZHE3825Jp-_i-2ZAkvcOZ9PtxRS3UXkmoVx-QUxOFUr173UYHgKDbuxMjRVx2OnKyZe-Kzm8YcN8yb9ccNPuDxbg4k0FcWq7LYnB_o0Ybr6g8nEf1U/s72-c/IMG-20180423-WA0022.jpg
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2018/04/sambangi-iain-manado-aji-dedi.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2018/04/sambangi-iain-manado-aji-dedi.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy