KKL NJ dan NY Sukses Gelar Lomba Olahraga



Amerika -  Sudah menjadi agenda tahunan dimana Kerukunan Keluarga Langowan (KKL) New York dan New Jersey, setiap "Memorial Days" atau salah satu hari raya di Amerika yang jatuh pada bulan Mei, maka KKL mengadakan open tournamen yaitu; sepak bola dan bola voly.

Kegiatan ini sendiri sudah berlangsung sekitar 3 tahun. KKL cup ini lahir merupakan ide dari ketua dan pengurus
KKL NY dan NJ. Tujuannya tak lain adalah untuk mempererat hubungan semua “Tou Langowan” yang ada di bagian timur negara adidaya itu.

Sebelum perlombaan dimulai, maka diawali dengan ibadah singkat yang di pimpin oleh ibu Mieke Marentek dan di
lanjutkan oleh Firman Tuhan oleh Pdt. Polke Koyongian.

Hadir pada saat itu juga ketua Langowan Waya Rieke Marentek, Ketua Maesa New York Jefry Malonda beserta istri. Usai ibadah, turnamen KKL cup di buka dengan simbolis pelepasan balon yang dilepaskan bersama Ketua KKL NY, Ketua KKL NJ.

Dalam kesempatan ini, Ketua Maesa
menghimbau agar kita sebagai Kawanua dan terlebih tou Langowan agar baku-baku sayang.

Setiap tahun selain pertandingan olahraga diadakan juga bazar makanan yang terdiri dari berbagai jenis makanan khas Manado kecuali RW, kata Moody Tengker sebagai
Ketua KKL New York.

Kegiatan KKL ini setiap tahun digelar. Dan tahun ini begitu meriah, terlebih dalam cabang sepak bola dan bola voly.

Untuk sepak bola sendiri untuk tahun ini diperkuat oleh tim- tim yang cukup tangguh.

Juara bertahan Club Kondulas dari negara Honduras harus tersingkir setelah kalah selisih point dengan club GSP FC New Jersey tim ini sudah 3 kali mengikuti KKL cup dan baru tahun ini menjadi juara KKL Cup. (Jerry Massie)

COMMENTS

WEBSITE: 1
Loading...
Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: KKL NJ dan NY Sukses Gelar Lomba Olahraga
KKL NJ dan NY Sukses Gelar Lomba Olahraga
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjk3LCgazz5x5cS7ZrX3J4hwH-2rf8zmzqt91fk1Q-TCz7xQhy8FqAXnS6O2bpBkMNfk7ONCXhThxMGhm46b2OwQuIxhlRzWiES8aBzhBDpvpZoAZE4fHrJp47HY6GRm_VXItirkVfNOfE/s1600/received_m_mid_1401421890234_e3bbb64cf07c11b494_0.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjk3LCgazz5x5cS7ZrX3J4hwH-2rf8zmzqt91fk1Q-TCz7xQhy8FqAXnS6O2bpBkMNfk7ONCXhThxMGhm46b2OwQuIxhlRzWiES8aBzhBDpvpZoAZE4fHrJp47HY6GRm_VXItirkVfNOfE/s72-c/received_m_mid_1401421890234_e3bbb64cf07c11b494_0.jpeg
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2014/05/kkl-nj-dan-ny-sukses-gelar-lomba.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2014/05/kkl-nj-dan-ny-sukses-gelar-lomba.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy