Liverpool Sarankan Manado Pakai Transportasi Ramah Lingkungan

Foto Metro TV News - Proyek Jembatan Soekarno, Kota Manado. 
FOKUSMANADO.COM - Staf Ahli Wali Kota Liverpool, Inggris, Alexander Melbourne, menyarankan Kota Manado, Sulawesi Utara, menggunakan alat transportasi yang ramah lingkungan untuk menekan pencemaran udara.

"Akan sangat baik kalau hal tersebut diterapkan juga di Kota Manado," kata Melbourne, di Manado, Selasa (11/9).

Melbourne mengatakan, untuk menekan pencemaran udara di Liverpool, masyarakat diajak untuk mengunakan alat transportasi sepeda sehingga tak menggunakan bahan bakar.

"Karena itu untuk menjaga kelestarian alam, maka parkir bus, harus dibangun jauh di luar kota, serta ada tempat berteduh di dalam kota dan harus bayar kalau masuk," kata Meulborne.

Menurutnya, hal tersebut berhasil menekan tingkat pencemaran udara di Liverpool, dan akan sangat baik jika diterapkan juga di Manado.

Kepala Dinas Perhubungan Manado, Yohanis Waworuntu mengatakan, hal tersebut, sebenarnya sudah dilakukan di kota ini, tetapi belum terlalu diterima oleh masyarakat.

"Pemerintah Manado sudah melakukan hal tersebut, mulai dari mendirikan parkiran atau terminal bus baru di luar kota, sampai angkutan massal," kata Waworuntu.

Namun, ia mengatakan penerimaan masyarakat tidak merata. Ada yang terima, sebaliknya juga menolak, sehingga sering menimbulkan kontroversi, namun bukan berarti dihentikan.

Waworuntu mengatakan, pemerintah sudah punya rencana memanfaatkan sungai sebagai jalur transportasi untuk mengurangi pencemaran, serta penggunaan angkutan umum bersifat massal dan itu sedang disosialisasikan sekarang.

"Kami berharap bisa diterima sepenuhnya oleh masyarakat, sehingga program transportasi yang ramah lingkungan bisa segera terlaksana di Manado," kata Waworuntu. (Metro TV News)

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: Liverpool Sarankan Manado Pakai Transportasi Ramah Lingkungan
Liverpool Sarankan Manado Pakai Transportasi Ramah Lingkungan
http://2.bp.blogspot.com/-QmPNShJaJSs/UG_pPd5ekzI/AAAAAAAAAEo/bql7Eum9_bU/s320/jembatan+soekarno.jpg
http://2.bp.blogspot.com/-QmPNShJaJSs/UG_pPd5ekzI/AAAAAAAAAEo/bql7Eum9_bU/s72-c/jembatan+soekarno.jpg
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2012/09/liverpool-sarankan-manado-pakai.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2012/09/liverpool-sarankan-manado-pakai.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy