KORPRI Harus Menjadi Teladan

FOKUSMANADO.COM / Humiang ketika melantik pengurus KORPRI Kota Bitung. 
FOKUSMANADO.COM, BITUNG - Sekkot Bitung, Edison Humiang meminta anggota KORPRI Kota Bitung tetap bisa menjadi teladan. Hal ini ia katakan ketika pengukuhan/pelantikan Dewan Pengurus KORPRI unit se-Kota Bitung periode tahun 2012-2017 serta pengurus dan badan pengawas KORPRI Kota Bitung periode tahun 2012-2015.

“KORPRI adalah organisasi Pegawai Negeri Sipil memiliki peranan yang penting dan strategis dalam rangka pembaharuan birokrasi dan terciptanya pemerintahan yang baik, bersih dan berwibawa,” kata Humiang.

Untuk itu menurutnya, anggota KORPRI perlu senantiasa meningkatkan profesionalisme, kejujuran, berdedikasi dan bertanggung jawab dalam melaksanakan tugas-tugasnya. “Pengurus Korpri menjadi teladan,” tegasnya.

Sebagai teladan, ia menyinggung masalah pewarnaan rambut (cat pirang) bagi wanita dan masalah kumpul kebo di kalangan anggota KORPRI. Bahkan terutama pengurus KORPRI dan meminta Asisten III untuk menindak dengan tegas para oknum anggota KORPRI yang melakukan tindakan tidak terpuji tersebut.

Sementara itu, dari informasi ada 570 PNS dari masing-masing SKPD yakni 10 orang dari setiap SKPD untuk dewan pengurus KORPRI unit se-Kota Bitung serta 10 orang pengurus dan badan pengawas koperasi KORPRI Kota Bitung.

Adapun pengurus yang dikukuhkan, Ketua: Malton Andalangi, Wakil Ketua: Harun E Darise, Sekretaris: Jontje J Korobu, Wakil Sekretaris: Jantje J Nangaro, Bendahara: Piter M Mandesen, Wakil Bendahara: Rientje Silano dan Anggota: Billy Mamentu.

Badan pengawas, Ketua: Pingkan Sondakh, Sekretaris: Aneke Tumbelaka dan Anggota: Davi E Tendean. (ndo)

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: KORPRI Harus Menjadi Teladan
KORPRI Harus Menjadi Teladan
http://2.bp.blogspot.com/-Mj4uma3A9i0/UIWXl3RzzoI/AAAAAAAAAJg/g-i5Yb3SAJM/s1600/humiang-kopri.jpg
http://2.bp.blogspot.com/-Mj4uma3A9i0/UIWXl3RzzoI/AAAAAAAAAJg/g-i5Yb3SAJM/s72-c/humiang-kopri.jpg
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2012/10/korpri-harus-menjadi-teladan.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2012/10/korpri-harus-menjadi-teladan.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy