AL India Kunjungi Kota Cakalang

FOKUSMANADO.COM / Kapten AL India, Sam Sundar dan Wakil Wali Kota Bitung M.J.Lomban 
FOKUSMANADO.COM, BITUNG - Wakil Wali Kota Bitung M.J.Lomban, Sabtu (10/11/12) siang tadi, jamu rombongan angkatan laut India di bawah pimpinan Capten. Sam Sundar yang juga kapten kapal perang India INS Sudarsini yang merapat di pelabuhan Bitung dalam rangka memperingati 20 tahun kerjasama India dengan negara - negara Asean.

Menurut Sundar, kedatangan kali ini merupakan sebuah tujuan mulia untuk mempererat hubungan bilateral antara India dengan negara - negara Asean termasuk Indonesia.

“Sehingga di usia 20 tahun kerjasama ini akan semakin mepererat dan meningkatkan hubungan kearah yang lebih luas lagi,"ujar Sudar.

Lanjutnya, kami sangat terbuka untuk kerjasama yang lebih besar lagi terutama dengan kota Bitung dalam rangka peningkatan ekonomi dan pariwisata.

“Sebab kota ini terletak di kawasan asia pasifik yang memungkinkan akses ke daerah pacifik maupun India sehingga sangat memungkinkan untuk melakukan sebuah kerjasama,"tuturnya sambil menyampaikan terima kasih atas sambutan yang luar biasa dari Pemerintah setempat.

Rombongan dijamu di ruang kerja Wakil Wali Kota. Lomban pun menyampaikan terima kasih atas kunjungan dan kepercayaan serta keinginan kerjasama yang lebih lanjut sambil pula memperkenalkan potensi ekonomi dan paiwisata kepada Sundar dan delegasi India yang hadir, dan berharap kunjungan ini akan mengawali kerjasama dan akan terus ditingkatkan.

Lomban yang didampingi seluruh camat memberikan apresiasi dan penghargaan yang ditandai dengan pemberian cenderamata.

Sebelumnya rombongan disambut dipelabuhan Bitung oleh asisten I bidang pemerintahan dan kesra Fabian Kaloh, SIP.MSi didampingi kadis pariwisata Drs. Benny Lontoh, MA. dan camat Maesa Viktorin Lengkong, SSTP.(ndo)

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: AL India Kunjungi Kota Cakalang
AL India Kunjungi Kota Cakalang
http://2.bp.blogspot.com/-3g7d8EOVi7U/UKBPIaJCfNI/AAAAAAAACLA/buVi_PZorxA/s1600/FOKUSMANADO.COM+-+Kapten+AL+India,+Sam+Sundar+dan+Wakil+Wali+Kota+Bitung+M.J.Lomban.JPG
http://2.bp.blogspot.com/-3g7d8EOVi7U/UKBPIaJCfNI/AAAAAAAACLA/buVi_PZorxA/s72-c/FOKUSMANADO.COM+-+Kapten+AL+India,+Sam+Sundar+dan+Wakil+Wali+Kota+Bitung+M.J.Lomban.JPG
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2012/11/al-india-kunjungi-kota-cakalang.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2012/11/al-india-kunjungi-kota-cakalang.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy