Pemkot Seriusi Bencana Alam Kota Tomohon

FOKUSMANADO.COM/Nampak sebagaian Daerah di Kota Tomohon

FOKUSMANADO.COM, TOMOHON - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Tomohon melaksanakan acara Rapat Koordinasi Perencanaan Pembangunan Daerah Rawan Bencana Di Kota Tomohon. Kamis, (08/11/12) siang tadi, yang bertempat di Lantai III Kantor Walikota Tomohon.
Kepala BPBD Ir Royke A Roeroe menjelaskan Latar Belakang dilaksanakan Kegiatan Rakorda Perencanaan Daerah Rawan Bencana, bakwa seiring dengan perubahan paradigma penanganan bencana di Indonesia, yang telah mengalami pergeseran yaitu penanganan bencana tidak lagi melakukan pada aspek tanggap darurat.

“Tetapi lebih menekankan pada keseluruhan manajemen risiko bencana sebagai respons dari perubahan paradigma penangulangan bencana dimana dalam ketentuan umumnya disebutkan bakwa, penyelengaraan penangulangan bencana adalah serangkaian upaya yang meliputi penetapan kebijakan perencanaan pembangunan daerah rawan bencana yang berkaitan dengan kegiatan Pra bencana,”jelasnya.

Lanjutnya, bencana dan pasca bencana yang mana ketiga hal ini merupakan harapan dari pelaksanaan penanggulangan bencana. Secara geografis dan demografis, Kota Tomohon pada umumnya resiko bencana alam meliputi bencana akibat faktor geologi ‘gempa bumi dan letusan gunung berapi’, bencana akibat hydrometeorology ’banjir, tanah longsor, kekeringan, angin puting beliung’, bencana akibat faktor biologi ‘wabah penyakit ternak, tanaman, hama tanaman’, dan faktor kegagalan teknologi ‘kecelakaan transportasi, kecelakaan industri’ serta faktor kebakaran gedung/hutan.

“Tujuan dilaksanakan kegiatan ini agar terindentifikasi program kegiatan yang mengarah pada upaya penangulangan bencana oleh setiap Sektor/Lembaga dan dari masyarakat dan tersedianya dokumen perencanaan awal penaggulangan di daerah rawan bencana untuk disinkronisasikan dengan dokumen perencanaan kota agar terlaksananya koordinasi dengan instansi/lembaga,”urainya.

Sementara itu, Wali Kota Kota Tomohon, Jimmy F Eman SE Ak dalam sambutan, yang dibacakan oleh Drs Gerson Mamuaja, selaku Assisten Pemerintahan dan Kesra menyampaikan, beberapa poin sebagai catatan-catatan pokok untuk menjadi perhatian kita bersama diantaranya.

“Rapat Koordinasi ini sangat penting karena disadari bakwa pengarusutamaan penanggulangan bencana masi jauh dari harapan, padahal penanggulangan bencana penanganannya tidaklah bisa hanya ditangani secara sektoral dan spasial melainkan harus terencana, terpadu, terkoordinasi dan menyeluruh dengan memperhatikan hak-hak masyarakat,”ujarnya.

Lanjutnya, apalagi Kota Tomohon dari sisi Geologis, Hodrologis dan Sosiologis memiliki potensi bencana, apakah itu bencana alam, bencana non alam maupun bencana sosial yang kesemuanya itu berpotensi mengancam nyawa dan kerugian material maupun non material.

“Rencana yang dihasilkan dalam kegiatan ini di proses awal dalam taraf perencanaan umum, untuk mengidentifikasi usulan rencana penanggulangan bencana di daerah rawan bencana yang tersebar di kelurahan se-Kota Tomohon untuk nantinya menghasilkan kompilasi usulan rencana penanganan secara sektoral. Diharapkan pula agar usulan rencana yang disampaikan memuat data dan informasi faktual, bahkan disertai bukti-bukti dokumen pendukung,”tuturnya seraya menambahkan, untuk dinilai lewat verifikasi kelayakan lokasi, sehingga dihasilkan calon lokasi yang secara nyata butuh sentuhan untuk penanganan dalam rangka mitigasi atau pengurangan resiko bencana maupun untuk rehabilitasi.

“Inti dari Rapat Koordinasi ini adalah mengidentifikasi Daerah Resiko Bencana Tinggi hingga Sedang yang ada di Kota Tomohon dan menyusun pilihan usulan rencana yang perlu mendapat perhatian utama, berikut program kegiatan, fokus prioritas dan anggaran indikatif, Memberi acuan kepada BPBD dan Sektor Lembaga bahkan SKPD Terkait untuk dapat melaksanakan Penanggulangan Bencana secara terencana, terpadu, terkoordinasi dan menyeluruh,”tutupnya.(Red)

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: Pemkot Seriusi Bencana Alam Kota Tomohon
Pemkot Seriusi Bencana Alam Kota Tomohon
http://4.bp.blogspot.com/-_OUQ062Vh3o/UJ1MdcXJCYI/AAAAAAAAB2c/TjOU0yhKIOA/s1600/FOKUSMANADO.COM+-+Nampak+sebagaian+Daerah+di+Kota+Tomohon.jpg
http://4.bp.blogspot.com/-_OUQ062Vh3o/UJ1MdcXJCYI/AAAAAAAAB2c/TjOU0yhKIOA/s72-c/FOKUSMANADO.COM+-+Nampak+sebagaian+Daerah+di+Kota+Tomohon.jpg
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2012/11/pemkot-seriusi-bencana-di-kota-tomohon.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2012/11/pemkot-seriusi-bencana-di-kota-tomohon.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy