TLB Kembali di Puji Pihak Luar

FOKUSMANADO.COM / Wakil Wali Kota Manado, Harley Alfredo Benfica Mangindaan, SE, MSM saat memberikan Cendramata kepada Wakil Bupati Kabupaten Karimun Provinsi Kepulauan Riau, Hi. Aunur Rafiq, S.Sos, MSi  

FOKUSMANADO.COM, MANADO - Pemerintah Kabupaten Karimun, lakukan kunjungan kerja ke Pemerintah kota Manado, dalam rombongan Karimun dipimpin langsung oleh Wakil Bupati Kabupaten Karimun Provinsi Kepulauan Riau, Hi. Aunur Rafiq, S.Sos, MSi.

Rombongan diterima oleh Wakil Wali Kota Manado, Harley Alfredo Benfica Mangindaan, SE, MSM.
Dalam kunjungan Rombongan Karimun, memuji kebersihan, keamanan dan kerukunan kota Manado. Hal lain juga dipelajari mereka adalah, tentang Kehumasan dan kesuksesan pelaksanaan event-event penting di kota Manado seperti PIN dan APEKSI.

Menurut Mangindaan, Manado adalah kota melayani dan tempat berkumpulnya semua orang, siapa pun bisa datang.

"Kekeluargaan, keberagmaan dan kerukunan dalam semangat torang samua basudara merupakan kekuatan masyarakat Kota Manado," ujarnya, Senin (19/11/12) siang, di Manado.

Sementara itu, salah seorang rombongan yang mempromosikan Karimun sebagai daerah rajanya udang mengatakan, salah satu tujuan kami ke kota Manado adalah ingin melihat dari dekat keindahan Taman Laut Bunaken (TLB).

“Tujuan kami selain belajar kekurangan di karimun di Kota Manado adalah, melihat keindahan Taman Laut Bunaken,”ujarnya.

Selesai pertemuan di ruang Toar-Lumimuut, anggota rombongan mengunjungi beberapa Bagian di Sekretariat Pemerintah kota Manado, yaitu dikunjungi adalah Bagian Humas dan Protokol.

Turut hadir mendampingi Wakil Walikota adalah Asisten Pemerintahan dan Kesra, Obrien Frangky Mewengkang, S.IP dan beberapa Kepala Bagian.(nikson)

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: TLB Kembali di Puji Pihak Luar
TLB Kembali di Puji Pihak Luar
http://4.bp.blogspot.com/-h9pqPkj5DhM/UKpV2CrW9CI/AAAAAAAADNM/Q_R08wC9cKY/s1600/FOKUSMANADO.COM+-+Wakil+Wali+Kota+Manado,+Harley+Alfredo+Benfica+Mangindaan,+SE,+MSM+saat+memberikan+Cendramata+kepada+Wakil+Bupati+Kabupaten+Karimun+Provinsi+Kepulauan+Riau,+Hi.+Aunur+Rafiq,+S.Sos,+MSi.JPG
http://4.bp.blogspot.com/-h9pqPkj5DhM/UKpV2CrW9CI/AAAAAAAADNM/Q_R08wC9cKY/s72-c/FOKUSMANADO.COM+-+Wakil+Wali+Kota+Manado,+Harley+Alfredo+Benfica+Mangindaan,+SE,+MSM+saat+memberikan+Cendramata+kepada+Wakil+Bupati+Kabupaten+Karimun+Provinsi+Kepulauan+Riau,+Hi.+Aunur+Rafiq,+S.Sos,+MSi.JPG
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2012/11/tlb-kembali-di-puji-pihak-luar.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2012/11/tlb-kembali-di-puji-pihak-luar.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy