Dekot Setujui Ranperda APBD 2013

FOKUSMANADO.COM / Wali Kota Manado, Dr. Ir. GS Vicky Lumentut, SH, M.Si, DEA saat menandatangani Ranperda 2013  

FOKUSMANADO.COM, MANADO - Wali Kota Manado, Dr. Ir. GS. Vicky Lumentut, SH, M.Si, DEA, dan Wakil Walikota, Harley Alfredo Benfica Mangindaan, SE, MSM, Jumat (30/12/12), menghadiri rapat Paripurna Dewan Kota (Dekot) Manado, dalam rangka Pembahasan dan Penetapan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) APBD kota Manado tahun 2013 menjadi Perda.

Lumentut dalam sambutannya menyampaikan terima kasih kepada anggota Dekot dan kepala SKPD.

"Terima kepada anggota Dekot yang telah memberi saran dan kritik konstruktif sehingga memberi bobot dalam penyusunan APBD tahun 2013 ini. Tidak ada pemikiran yang terangkat tanpa makna, tiada waktu yang terbuang dengan percuma dan tiada tenaga yang tercurah tanpa manfaat,"ujarnya.

Empat komisi Dekot, menyetujui dan menerima Ranperda APBD tahun 2013 menjadi Perda. Komisi B mendukung sikap tegas pemerintah terhadap wajib pajak yang menunggak pembayaran pajak. Komisi C menyarankan agar anggaran pemeliharaan jalan perlu ditingkatkan. Komisi D mengapresiasi program pelayanan kesehatan gratis 2013 bagi warga kota Manado, dan rencana pengadaan bis sekolah dari Tongkeina ke Tuminting atau pusat kota Manado.

Dalam rapat tersebut, Anggkot Dekot Manado, Amir Liputo membacakan, Dekot telah memotong anggaran Studi banding atau Kunjungan kerja sebesar 4 miliar lebih.

Komisi A menyarankan agar infrastruktur pada dua kecamatan yang baru dimekarkan mendapat perhatian.

GSVL pada akhir sambutannya menyampaikan secara singkat hasil kunjungan di Liverpool, Inggris.

"Sister City dengan Liverpool, Inggris merupakan yang pertama setelah kunjungan Presiden SBY di Inggris,"tutur Lumentut.

Lanjutnya, ada empat bidang yang telah dilakukan MoU, yaitu olahraga, kebudayaan, pariwisata, dan perdagangan.

"Masih akan dilakukan penajaman MoU. Pada awal Desember 2012 dari kota Liverpool akan ke Manado," tandasnya.(Red)

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: Dekot Setujui Ranperda APBD 2013
Dekot Setujui Ranperda APBD 2013
http://1.bp.blogspot.com/-MOsyh8aq9MM/ULwzQGCBclI/AAAAAAAAF30/9S_dH11p6l4/s1600/FOKUSMANADO.COM+-+Wali+Kota+Manado,+Dr.+Ir.+GS+Vicky+Lumentut,+SH,+M.Si,+DEA+saat+menandatangani+Ranperda+2013.JPG
http://1.bp.blogspot.com/-MOsyh8aq9MM/ULwzQGCBclI/AAAAAAAAF30/9S_dH11p6l4/s72-c/FOKUSMANADO.COM+-+Wali+Kota+Manado,+Dr.+Ir.+GS+Vicky+Lumentut,+SH,+M.Si,+DEA+saat+menandatangani+Ranperda+2013.JPG
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2012/12/dekot-setujui-ranperda-apbd-2013.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2012/12/dekot-setujui-ranperda-apbd-2013.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy