Stand Bolmong Memukau Pengunjung

http://www.fokusmanado.com/search/label/Bolmong
FOKUSMANADO.COM / Foto di depan stand Bolmong  
BOLMONG, FOKUSMANADO.COM - Stand Bolmong hingga HPN resmi berakhir senin 11 februari 2013 berhasil dikunjungi 3 (tiga) ratusan warga yang membubuhkan tanda tangan di buku tamu sebagai bentuk ketertarikan warga sulut khususnya terhadap potensi daerah yang di tampilkan.

Tak hanya itu, buah nenas pilihan yang ditampilkan dalam pameran tersebut kerap diminta para pengunjung agar bisa dibeli, sebab nenas lobong yg sudah dikenal luas masyarakat memang terasa manis.
Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) yang mempunyai sumber daya alam melimpah, mulai dari hasil perkebunan, pertanian, perikanan kelautan serta pertambangan dan energy yang terkandung didalamnya dan hutan yang tersebar luas didaratan Bolmong, menjadi tempat berkunjung favorit yang mampu memukau pengunjung selama pameran HPN berlangsung sejak tanggal 7 februari 2013 lalu.

Hal ini turut menjadi perhatian yang baik dari Bupati Bolmong Hi Salihi Mokodongan yang datang berkunjung dan melihat secara langsung stand pameran tersebut. Bupati yang didampingi Sekda Bolmong Drs Farid Asimin MAP Senin (11/02/13) lalu menuturkan, Pemerintah Kabupaten Bolmong senantiasa berupaya maksimal dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat, termasuk dengan memberikan kemudahan bagi para investor khususnya yang tertarik untuk menanamkan modalnya di daerah ini.

Untuk itu Bupati berharap melalui kegiatan HPN tahun 2013 saat ini, Stand Bolmong mampu memberikan pilihan bagi warga, untuk datang dan berkunjung ke berbagai tempat yang di inginkan diwilayah Bolaang Mongondow bagi kepentingan pembangunan sosial kemasyarakatan, hingga  menjadi tujuan wisata yang menarik untuk dikunjungi.

Bupati juga turut menyaksikan potensi Bioetanol sebagai pengganti minyak tanah, yang merupakan  terobosan baru pengganti bahan bakar minyak yang dipelopori warga desa poopo kecamatan passi Timur yang mampu menjadikan pohon palem yang menghasilkan air nira menjadi  energy bahan bakar ramah lingkungan dan berkelanjutan, yang dipamerkan selama kegiatan peringatan HPN tahun 2013 berlangsung.

Keberadaan Stand Bolmong juga turut didukung oleh sejumlah wartawan biro yang bertugas di wilayah Bolaang Mongondow dengan memberikan apresiasi yang sangat baik selama pameran berlangsung. Sebelumnya Bupati Hi salihi Mokodongan bersama seluruh Bupati se Sulut turut menghadiri acara penutupan HPN Tahun 2013 di Gran Kawanua International Center yang di hadiri langsung oleh Presiden RI Soesilo Bambang Yudhoyono pada 11 februari 2013.(Alex)

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: Stand Bolmong Memukau Pengunjung
Stand Bolmong Memukau Pengunjung
http://3.bp.blogspot.com/-NHS9ZC-RJ9M/URpiPwZuiAI/AAAAAAAAAT8/3a2xs4tmYDc/s320/Bupati+Bolmong+Hi+Salihi+Mokodongan+bersama+Wartawan+Biro+Bolmong+dan+Kabag+Humas+Bolmong+S.+R+Bora+SE,+foto+bersama+didepan+Stand+Bolmong+pada+kegiatan+HPN+Tahun+2013.jpg
http://3.bp.blogspot.com/-NHS9ZC-RJ9M/URpiPwZuiAI/AAAAAAAAAT8/3a2xs4tmYDc/s72-c/Bupati+Bolmong+Hi+Salihi+Mokodongan+bersama+Wartawan+Biro+Bolmong+dan+Kabag+Humas+Bolmong+S.+R+Bora+SE,+foto+bersama+didepan+Stand+Bolmong+pada+kegiatan+HPN+Tahun+2013.jpg
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2013/02/stand-bolmong-memukau-pengunjung.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2013/02/stand-bolmong-memukau-pengunjung.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy