Tak Jadi PAW, JFM dan FPU Aman di DPRD Sulut

Feronika Ponto. 
MANADO - Dengan ditetapkan aturan dari Mahkamah Konstitusi (MK) dimana Bunyi Pasal 16 ayat (3) Undang-Undang tentang Partai Politik adalah sebagai berikut:

“Dalam hal anggota Partai Politik yang diberhentikan adalah anggota lembaga perwakilan rakyat, pemberhentian dari keanggotaan Partai Politik diikuti dengan pemberhentian dari keanggotaan di lembaga perwakilan rakyat sesuai dengan peraturan perundangundangan”.

Dengan dengan demikian maka anggota legislatif yang saat ini menjadi Caleg dari Partai Politik yang berbeda tidak harus di-PAW dengan catatan: (1) Partai asalnya tidak lagi menjadi Partai Peserta Pemilu 2014, (2) tidak diberhentikan/ditarik oleh partai asal, (3) Tidak lagi terdapat calon pengganti yang terdaftar dalam DCT  Pemilu 2009.

Keputusan itu berimplikasi pada harapan masyarakat agar wakil rakyat Daerah Pemilihan (Dapil) Minsel-Mitra, Juddie Moniaga tetap duduk sebagai legislator hingga tahun 2014. Pasalnya Moniaga sempat dikabarkan akan di PAW dari PPI karena sebagai syarat untuk mencalonkan diri sebagai caleg periode mendatang.

Moniaga sendiripun senang mendengar kpeutuan baru tersebut. Dengan demikian dirinya masih berkesempatan untuk memperjuangkan aspirasi warga minsel-mitra hingga kahir periodenya.
“Ini suatu kepercayaan kepada saya untuk terus memperjuangkan aspirasi masyarakat,” ujar Moniaga yang telah piindah ke Gerindra untuk bacaleg 2014 nanti.

Setali tiga uang yang dialami Feronika Pontoh, pasalnya dengan keputusan tersebut maka dirinya tidak perlu lagi untuk memPAWkan diri agar ia bisa menjali Caleg periode berikut.

Pun dengan keputusan tersebut maka dirinya sebagai perwakilan Bolmong akan memperjuangkan aspirasi warga bolmong terutama dalam pembangunan infrastruktur.

“Ini merupakan kesempatan bagi kami untuk terus memperjuangkan aspirasi warga bolmong,” ujar srikandi deprov yang telah pindah ke partai Nasional Demokrat (Nasdem) ini.

Editor: Nando
Sumber: jurnalmanado.com

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: Tak Jadi PAW, JFM dan FPU Aman di DPRD Sulut
Tak Jadi PAW, JFM dan FPU Aman di DPRD Sulut
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgE6_sFQFPySeMov9rAt7E9GtHre2EIk85n_eQ7is_d-B3B8wcNkWwq72Q_ccJWRZvfYNh3kqlICSpTJLKhOr0fJbrywaOu-6mLrz04hthyYgYuFoSfsI4hykgsoCBEZxdaE5hInlsCbP8/s400/DPV+Feronika%281%29.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgE6_sFQFPySeMov9rAt7E9GtHre2EIk85n_eQ7is_d-B3B8wcNkWwq72Q_ccJWRZvfYNh3kqlICSpTJLKhOr0fJbrywaOu-6mLrz04hthyYgYuFoSfsI4hykgsoCBEZxdaE5hInlsCbP8/s72-c/DPV+Feronika%281%29.jpeg
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2013/08/tak-jadi-paw-jfm-dan-fpu-aman-di-dprd.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2013/08/tak-jadi-paw-jfm-dan-fpu-aman-di-dprd.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy