DPRD Sulut Paripurnakan PAW Empat Legislator

Pimpinan DPRD Sulut bersama Pj Gubernur Sulut Soni Sumarsono MDM. 
Manado - Senin (01/02/2016), Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Utara (Sulut laksanakan Rapat Paripurna dalam rangka Pengucapan Sumpah Janji Pergantian Antar Waktu (PAW) empat Anggota DPRD Sulut. Rapat yang dipimpin oleh Wakil Ketua DPRD Sulut Stevanus Vreeke Runtu, Marthen Manoppo, dan wenny Lumentut, dihadiri oleh Pj Gubernur Sulut DR Soni Sumarsono MDM berjalan dengan baik.

Empat anggota DPRD Sulut yang ikut maju dalam pilkada serentak 9 Desember 2015 lalu, telah dinyatakan resmi mundur dari jabatan sebagai anggota DPRD Sulut, sejak ditetapkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) sebagai calon kandidat di pilkada, untuk itu kekosongan jabatan tersebut digantikan dengan empat anggota Dewan yang baru.
Sekretaris DPRD Sulut Bartolomeus Mononutu saat membacakan surat keputusan. 

Rapat dimulai dengan pembacaan salinan Surat Keputusan perihal Pengangkatan Pengganti Antar Waktu anggota DPRD Sulut, yang dibacakan oleh Sekretaris DPRD Sulut, Bartolomeus Mononutu, dan dirangkaikan Pengucapan Sumpah Janji anggota DPRD Sulut dan Penandatanganan SK PAW oleh empat anggota DPRD yang baru, yang disaksikan oleh wakil ketua DPRD Sulut, Stevanus Vreeke Runtu dan Pj Gubernur Sulut DR Soni Sumarsono MDM.

Keempat anggota DPRD yang baru adalah Lucia Taroreh, mengantikan Steven OE.Kandouw dan Boy VA Tumiwa menggantikan Frangky Wongkar dari Fraksi PDIP, Yongke Limen menggantikan posisi Hanny Joust Pajou dari Fraksi Golkar, serta Yenny M Mumek menggantikan posisi Vonny Paat dari fraksi PDIP.
Pengambilan sumpah empat anggota DPRD Sulut yang baru di PAW. 

Pj Gubernur Sulut DR Soni Sumarsono MDM, dalam sambutan resminya mengatakan bahwa pengucapan sumpah janji antar waktu anggota DPRD Sulut hendaknya ditatap sebagai bagian dari proses demokrasi dan pemenuhan amanat konstitusi, serta tentunya sebagai bentuk penguatan kapasitas kerja DPRD sulut.

Lanjut, Sumarsono yang juga merupakan Dirjen Otda berharap kepada anggota DPRD yang baru saja mengucapkan sumpah dan janji, agar segera dapat menyesuaikan diri terhadap suasana kerja dan lingkup tugas yang diemban dan melaksankan dengan baik dan penuh rasa tanggung jawab.
Anggota DPRD Sulut saat mengikuti Paripurna PAW. 


Hadir dalam Paripurna tersebut , Sekretaris Provinsi Sulut, Ir Siswa R Mokodongan, Forkopimda, Kepala BNN, Kepala BIN, dan seluruh kepala SKPD yang ada di lingkup pemprov Sulut. (Adv)

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: DPRD Sulut Paripurnakan PAW Empat Legislator
DPRD Sulut Paripurnakan PAW Empat Legislator
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEho9GZwQcburlhXj7jy2Q3XmLukhMmGM3S-2oKfQWGez0gbjeYse9PJV9KSSqpw5WEndkWZcdPw0qyCT5Qkl-o-71vg8Ws99XiFloteGdnN1u9lZQdUFCdIU3lAUAwS9dHuejxVXgwARU0/s640/dprd-sulut-paripurna-paw.JPG
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEho9GZwQcburlhXj7jy2Q3XmLukhMmGM3S-2oKfQWGez0gbjeYse9PJV9KSSqpw5WEndkWZcdPw0qyCT5Qkl-o-71vg8Ws99XiFloteGdnN1u9lZQdUFCdIU3lAUAwS9dHuejxVXgwARU0/s72-c/dprd-sulut-paripurna-paw.JPG
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2016/02/dprd-sulut-paripurnakan-paw-empat.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2016/02/dprd-sulut-paripurnakan-paw-empat.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy