MANADO - Apabila Anda berjalan-jalan ke kota Manado, maka perhatikanlah toko-toko di sepanjang jalannya.
Niscaya Anda temukan banyak toko busana beragam nama. Ada toko fashion dan factory outlet. Meskipun jenis toko yang Anda masuki berbeda-beda, semua toko itu sama-sama menjual busana.
Jika Anda amati lebih dekat busana yang dipajang, maka kemungkinan besar tidak Anda temui perbedaan jenis maupun kualitas busana yang dijual oleh ketiga toko tersebut.
MERCIFUL Fashion yang berada di Manado Trade Center (MTC) Lantai I, satu-satunya toko yang menyediakan dan menjual busana konfeksi pabrik (factory outlet –yang bermakna keluaran pabrik– yang menjual busana eksklusif,Red) dan juga Modiste atau busana yang dijahit halus berdasarkan permintaan pelanggan.
Untuk melayani kepuasan pelanggan, Merciful Fashion selalu standby menerima informasi via phonsel melalui nomor kontak :
0812 4302096
0812 87490444.(***)
COMMENTS