Tahun Depan Tahun Politik, Ronald Sampel: "Penyaluran Bantuan Dan Pembangunan Infrastruktur Jangan di Politisasi..!!"

SULUT, FokusManado.com - Anggota DPRD Provinsi Sulut Komisi I Fraksi Demokrat, Ronald Sampel tegas menyampaikan jangan ada politisasi dalam penyaluran bantuan maupun pembangunan infrastuktur yang dilakukan oleh pemerintah Provinsi Sulawesi Utara dalam tahun politik di depan, pemerintah harus netral.

"Kita (Ronald Sampel,red) ingin mengingatkan, tahun depan merupakan tahun politik jadi saya minta agar pemerintah Provinsi Sulut harus netral, jangan mempolitisasi dalam hal penyaluran bantuan maupun pembangunan infrastuktur di lapangan," tegas Ronald Sampel.

Menambahkan, Ronald Sampel mengharapkan Pemerintah harus berlaku adil, jangan malah masyarakat dikelompokkan pemerintah dalam hal menyaluran anggaran bantuan maupun pembangunan karena ada tekanan-tekanan politik yang mengakibatkan terjadinya kesenjangan di masyarakat.

"Kita harapkan pemerintah harus adil, jangan malah pemerintah turut andil mengelompokan masyarakat hingga jadi kesenjangan di masyarakat cuma karena tekanan politik," ujar kader Demokrat Nusa Utara ini.

Mengakhiri, Ronald Sampel kembali mengingatkan kalau anggaran itu di dapat dari seluruh masyarakat Sulut, di kelola oleh Pemerintah Sulut yang adalah masyarakat Sulut oleh sebab itu juga harus dirasakan oleh seluruh masyarakat Sulut bukan hanya oleh sebagian masyarakat Sulut hanya karena ada  kepentingan-kepentingan tertentu.

"Jadi kita(Ronald Sampel,red) hanya ingin mengingatkan klo anggaran yang di kelola oleh pemerintah, pemerintah itu masyarakat dan dikumpul dari pajak  masyarakat, jadi harus dirasakan oleh seluruh masyarakat Sulut; dan kita(Ronald Sampel,red) yakin Pemerintahan OD-SK bisa menjalankan itu," pungkas Ronald Sampel.//**(Wirabuana)

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: Tahun Depan Tahun Politik, Ronald Sampel: "Penyaluran Bantuan Dan Pembangunan Infrastruktur Jangan di Politisasi..!!"
Tahun Depan Tahun Politik, Ronald Sampel: "Penyaluran Bantuan Dan Pembangunan Infrastruktur Jangan di Politisasi..!!"
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgs6yNOkeeLSaLL8GcOw4wAOhgKretLuyLrjXTuy59Y5rBgJqvAn4rR13qHyfwaEjL0W2RTX5hyphenhyphenkIy9JpysMAgLvnwpFFPrKNMIBQMDPNHzOqv-Ph3ZUN568aiak8NAHtZ_7ZawRLBBBtQ/s320/IMG_20191108_184924.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgs6yNOkeeLSaLL8GcOw4wAOhgKretLuyLrjXTuy59Y5rBgJqvAn4rR13qHyfwaEjL0W2RTX5hyphenhyphenkIy9JpysMAgLvnwpFFPrKNMIBQMDPNHzOqv-Ph3ZUN568aiak8NAHtZ_7ZawRLBBBtQ/s72-c/IMG_20191108_184924.jpg
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2019/11/tahun-depan-tahun-politik-ronald-sampel.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2019/11/tahun-depan-tahun-politik-ronald-sampel.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy