AA Reses Di Bailang, Keluhan Warga Di Dominasi Lampu Jalan dan Drainase

SULUT, FokusManado.com – Senin (9/12/19), Ketua DPRD Sulut ,Andrei Angouw melaksanakan Reses Tahun 2019, di Kelurahan Bailang, Kota Manado.

Reses ini dikaitkan dengan Safari Natal Yesus Kristus Ketua DPRD Sulut dibeberapa wilayah di Kota Manado sebagai daerah yang dia wakili sebagai Wakil Rakyat.

Sebelum menyerap aspirasi warga, diawali dengan Ibadah Jemaat Kolom III Gereja GMIM Efata Pangiang, Kelurahan Bailang yang dipimpin oleh Pdt. Jemmy Dengah Poluakan S.Th.

Dalam sambutan dan renungan Natal, Angouw menyampaikan tentang keteladan Yesus yang rela berkorban untuk umat manusia. Menurutnya, makna Natal ini adalah bagaimana kita mensyukuri berkat-berkat yang kita terima selama ini. Demikian juga kita harus menjadi terang bagi keluarga, lingkungan dan masyarakat. Termasuk bagaimana kita menciptakan keamanan dan kenyamanan warga.

“Tentang keteladanan Yesus Kristus yang lahir ditempat yang sederhana. Sehingga bagi saya janganlah kita menghadapi Natal ini dengan kemewahan apalagi harus melampaui kemampuan kita, baik secara fisik dan materi yang akan membuat kita akhirnya tidak bersukacita dalam menghadapi Natal,” jelasnya.

Sementara dalam lanjutan reses, Angouw menyampaikan program-program DPRD Sulut yang sedang dan akan dilaksanakan, serta menampung berbagai aspirasi masyarakat yang hadir.

Adapun aspirasi rakyat antara lain; Lampu jalan, Drainase, perbaikan jalan di lorong-lorong.

AA sapaan akrabnya menanggapi aspirasi tersebut dengan mengatakan akan menampung dan memperjuangkan keluhan-keluhan tersebut untuk dibawa di gedung parlemen.

“Saya berkomitmen untuk mengawal dan memperjuangkan aspirasi yang sudah disampaikan,” katanya.

Turut hadir Lurah Bailang Raymond Rawung, Tokoh Masyarakat dan Tokoh Agama, Pelsus Jemaat GMIM Efata Pangiang, Kelompok Lansia, Pala Lingkungan 6 Muhamad Taluminting, dan para warga.//**(Wirabuana)

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: AA Reses Di Bailang, Keluhan Warga Di Dominasi Lampu Jalan dan Drainase
AA Reses Di Bailang, Keluhan Warga Di Dominasi Lampu Jalan dan Drainase
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj-gFmFB8g2JTGpIDlWiMWX2Y9tGcRDFtuKuy5fj9bzi7qxM_17BLzWSG7UWKGhWIQXdgDqXacxdJRZjnOnf5q1XRevH6tFvNhx7B4QkzHqO3Gz4oDv5GrKXP4YNI5mKG-3M7VYOfYeRn4/s320/IMG_20191210_181600.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj-gFmFB8g2JTGpIDlWiMWX2Y9tGcRDFtuKuy5fj9bzi7qxM_17BLzWSG7UWKGhWIQXdgDqXacxdJRZjnOnf5q1XRevH6tFvNhx7B4QkzHqO3Gz4oDv5GrKXP4YNI5mKG-3M7VYOfYeRn4/s72-c/IMG_20191210_181600.jpg
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2019/12/aa-reses-di-bailang-keluhan-warga-di.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2019/12/aa-reses-di-bailang-keluhan-warga-di.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy