Corona (Covid-19) Masuk Indonesia, Andrei Angouw Minta Masyarakat Jangan Panik

SULUT, FokusManado.Com - Kabar telah masuknya Virus Corona (Covid-19) ke Indonesia mendapatkan berbagai respon dari masyarakat. Tidak terkecuali Ketua DPRD Provinsi Sulawesi Utara, Andrei Angouw.

Andrei Angouw saat di temui di depan ruangan kerjanya meminta agar masyarakat Sulawesi Utara tidak panik namun juga harus tetap waspada sembari menjaga lingkungan sekitar.

"Masyarakat harus tetap waspada tapi jangan panik. Jaga kebersihan," ujar AA sapaan akrab Andrei Angouw, pada senin (2/3/2020), di depan ruang kerjanya.

Mereka yang sakit atau kondisi badan lemah diharapkan bisa istirahat. Selain itu dapat menggunakan masker. Bila ketahanan tubuh bagus, menurutnya akan terhindar dari bahaya virus tersebut.

"Kondisi imun tubuh yang prima bisa menangkal atau menyembuhkan dari virus corona," ujar politisi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan ini.

Menurut Angouw, fatality rate dari corona ini sekitar 2 persen, sudah banyak yang sembuh. Ada 400 ribu orang meninggal setiap tahun karena sakit flu.

"Ada 1,25 juta orang setiap tahun meninggal karena kecelakaan lalu lintas. Dari pada panik atau khawatir berlebihan mengenai virus corona, lebih baik hati-hati waktu berkendara atau menyeberang jalan," tutupnya.//**(Wirabuana)

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: Corona (Covid-19) Masuk Indonesia, Andrei Angouw Minta Masyarakat Jangan Panik
Corona (Covid-19) Masuk Indonesia, Andrei Angouw Minta Masyarakat Jangan Panik
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjsNgUOCvMjwXizd1YPutasXtl6ZJb91aw_GUd2OOYReoQ-eV4VDDDDy084jAIWekP_4bUxAlWtIUDwUTvNTxw400A7qwDx_Z8B2KUa5cz5JUnK7rN6wkQGD0BtfIqMD1OaefftT1GqRdM/s320/Screenshot_2020-03-03-13-19-07.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjsNgUOCvMjwXizd1YPutasXtl6ZJb91aw_GUd2OOYReoQ-eV4VDDDDy084jAIWekP_4bUxAlWtIUDwUTvNTxw400A7qwDx_Z8B2KUa5cz5JUnK7rN6wkQGD0BtfIqMD1OaefftT1GqRdM/s72-c/Screenshot_2020-03-03-13-19-07.png
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2020/03/corona-covid-19-masuk-indonesia-andrei.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2020/03/corona-covid-19-masuk-indonesia-andrei.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy