Gubernur Olly Ingatkan Gotong Royong Dan Disiplin Hadapi Kehidupan "New Normal" Berdampingan Dengan Covid-19

SULUT, FokusManado.com - Menanggapi penyampaian WHO (World Health Organization) dan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo terkait dengan himbauan untuk dapat hidup berdampingan dengan Covid-19, Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey, SE mengingatkan agar kedepannya masyarakat dapat bergotong royong dan disiplin dalam kehidupan sehari-hari.

"Dalam jangka panjang, kita harus hidup gotong royong dan disiplin dalam kehidupan sehari-hari itu saja," Ungkap Gunernur Olly Dondokambey dalam konfrensi pers usai Rapat Paripurna Buka Tutup Masa Sidang di Gedung DPRD Sulut (19/05/2020).

Menambahkan, Gubernur menyampaikan bahwa memang virus ini (Covid-19,red) tidak akan hilang seperti HIV dan Kolera masih ada sampai sekarang; jadi kita harus belajar hidup berdampingan dengan virus Covid-19.

"Virus itu tidak akan hilang, HIV masih ada, kolera ada, jadi kita harus belajar hidup di tengah-tengah virus (covid-19,red)," ujar OD sapaan akrab Gubernur Sulawesi utara.

Mengakhiri, gubernur berharap kedepannya kita bisa mencontoh negara Thailand yang bisa menurunkan kurva penularannya; dimana masyarakatnya bisa disiplin, baik dalam menjalankan kebersihan saat tiba dirumah maupun menjalankan phisical distancing dalam kegiatan di tempat ramai. Saat sudah bisa seperti itu, maka kita sudah bisa berdampingan dengan Covid-19.

"Seperti di Thailand ada virus (Covid-19,red) tapi kurvanya menurun karena bersama-sama masyarakatnya disiplin, dia masuk rumah langsung membersihkan diri, tidak berdekat-dekatan, ke pasar antri satu-satu; saat kita sudah bisa seperti itu, saat itulah kita sudah bisa berdampingan dengan Covid-19," pungkas Bendahara Umum DPP PDI-Perjuangan.//**(Wirabuana)

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: Gubernur Olly Ingatkan Gotong Royong Dan Disiplin Hadapi Kehidupan "New Normal" Berdampingan Dengan Covid-19
Gubernur Olly Ingatkan Gotong Royong Dan Disiplin Hadapi Kehidupan "New Normal" Berdampingan Dengan Covid-19
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjXaM-QKUeCQqOEKenzfeAJ3xAEQg3vohW2ktkv2TnE3l4b-J3XjBJuWGq4MOZNoiaw9FBgfrO3Yb8MhmBjGRljpKeEe0SiCdKbsfsQxqUirAebF237GvgjpxO2xifPBJ8Hjwtk4YngZJ4/s320/IMG_20200519_150321.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjXaM-QKUeCQqOEKenzfeAJ3xAEQg3vohW2ktkv2TnE3l4b-J3XjBJuWGq4MOZNoiaw9FBgfrO3Yb8MhmBjGRljpKeEe0SiCdKbsfsQxqUirAebF237GvgjpxO2xifPBJ8Hjwtk4YngZJ4/s72-c/IMG_20200519_150321.jpg
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2020/05/gubernur-olly-ingatkan-gotong-royong.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2020/05/gubernur-olly-ingatkan-gotong-royong.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy