Maknai Paskah Kolom 9 GMIM "Pinaesaan" GPI Gelar Makan Bersama Sebagai Gambaran Kebersamaan Jemaat Mula-Mula dan Tradisi Kumawus

MANADO, FokusManado.com - Jemaat Kolom 9 GMIM "Pinaesaan" Griya Paniki Indah maknai Paskah dengan membangun kebersamaan anggota jemaat lewat kegiatan makan bersama yang begitu sarat makna akan Kebangkitan Kristus dan Tradisi kumawus Minahasa

Dalam penyampaiannya Penatua Jemaat Kolom 9 GMIM "Pinaesaan" GPI Miki Keintjem menyampaikan bilamana kegiatan makan bersama yang dilakukan sebagai gambaran para murid Tuhan Yesus setelah kebangkitan Tuhan Yesus yang selalu berkumpul bersama dalam satu meja perjamuan yang kemudian disatukan dengan tradisi kumawus di Minahasa.

"Mengapa kami memilih kegiatan makan bersama dalam merayakan Paskah ini bukan tanpa alasan, ini di dasari melihat suasana para murid Tuhan Yesus setelah kebangkitan-Nya yang selalu bersama-sama dalam kebersamaan dan dalam satu meja perjamuan kemudian di satukan dengan tradisi Kumawus di Minahasa," Ujar Penatua Miki Keintjem

Menambahkan sekertaris Tim Kerja Hari Raya Gereja Kolom 9 jemaat GMIM "Pinaesaan" GPI Marnix Marengke menyampaikan bilamana rangkaian kegiatan dalam perayaan Paskah jemaat Kolom 9 GMIM "Pinaesaan" GPI ini akan di akhiri dengan pemberian bantuan bagi anak-anak di salah satu panti asuhan di Sulawesi Utara dalam waktu dekat ini sebagai wujud sukacita iman anggota jemaat dalam menghayati kebangkitan Tuhan Yesus Kristus.

"Untuk kegiatan perayaan Paskah jemaat Kolom 9 GMIM 'Pinaesaan' GPI ini akan diakhiri dengan pemberian bantuan bagi anak-anak di salah satu panti asuhan di Sulawesi Utara dalam waktu dekat ini sebagai wujud sukacita iman anggota jemaat dalam menghayati kebangkitan  Yesus Kristus," Pungkas Marnix

WIRABUANA

COMMENTS

Name

advetorial,73,artikel,3,balap,18,basket,4,berita utama,141,berita-utama,1239,beritautama,77,bitung,318,bolaang-mongondow,86,bolaang-mongondow-selatan,17,bolaang-mongondow-timur,50,bolaang-mongondow-utara,30,budaya,7,bulutangkis,35,Dunia Militer,4,ekonomi-bisnis,309,entertainment,203,gallery,47,gaya-hidup,45,Headline,23,hukum-kriminal,420,internasional,152,kesehatan,45,kotamobagu,60,manado,931,merciful-bisnis,4,minahasa,120,Minahasa selatan,22,minahasa-selatan,189,minahasa-tenggara,32,minahasa-utara,63,Minsel,40,nasional,633,Nusa Utara,5,olahraga,347,Opini,1,pariwisata,72,pemerintahan-politik,1381,pendidikan,97,religius,120,sangihe,44,sepakbola,207,sitaro,25,sulut,125,talaud,19,tekno,12,tenis,4,tinju,6,tomohon,100,tutorial-web,18,video,22,
ltr
item
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi: Maknai Paskah Kolom 9 GMIM "Pinaesaan" GPI Gelar Makan Bersama Sebagai Gambaran Kebersamaan Jemaat Mula-Mula dan Tradisi Kumawus
Maknai Paskah Kolom 9 GMIM "Pinaesaan" GPI Gelar Makan Bersama Sebagai Gambaran Kebersamaan Jemaat Mula-Mula dan Tradisi Kumawus
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjj12nkdijivHtpziaGkDmfnvCxSXYGYh0ocoapAv365XqMaaz_8zzWv6eZafTO39SbRafV830SJK2xMTEOLhUPkXiE04EB7ATSuVy-fz8CNeHEvJmr07FxD5jIpFGkwofMiUunUmRlAMhhuzxoyM5wBilzGk14W6CmkSCIKWdNzWBIbwegaaBks0k/w320-h282/InCollage_20220418_015643957.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjj12nkdijivHtpziaGkDmfnvCxSXYGYh0ocoapAv365XqMaaz_8zzWv6eZafTO39SbRafV830SJK2xMTEOLhUPkXiE04EB7ATSuVy-fz8CNeHEvJmr07FxD5jIpFGkwofMiUunUmRlAMhhuzxoyM5wBilzGk14W6CmkSCIKWdNzWBIbwegaaBks0k/s72-w320-c-h282/InCollage_20220418_015643957.jpg
FokusManado.Com : Tercepat Dalam Informasi
http://www.fokusmanado.com/2022/04/maknai-paskah-kolom-9-gmim-pinaesaan.html
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/
http://www.fokusmanado.com/2022/04/maknai-paskah-kolom-9-gmim-pinaesaan.html
true
2964614751945099129
UTF-8
Tidak ada sambungan Tidak ditemukan tulisan apa pun LIHAT SEMUA Selengkapnya Balasan Cancel reply Delete PENULIS Home HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA DIREKOMENDASIKAN UNTUKMU LABEL ARCHIVE SEARCH SEMUA POS Tidak ditemukan pos apa pun dengan permintaan Anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy